6 April 2008

Dimulai dengan Bertaubat

Situ Gintung, Ciputat

"Sungguh, Kami pasti akan terus-menerus menguji kamu berupa sedikit ketakutan, kelaparan, kekurangan harta, jiwa dan buah-buahan. Dan sampaikanlah berita gembira kepada orang-orang yang bersabar. (Yaitu) orang-orang yang apabila ditimpa musibah, mereka mengucapkan, "Innaa lillaahi wa innaa ilaihi raaji`uun" (susungguhnya kami adalah milik Allah dan kami akan kembali (kepada-Nya). Mereka itulah yang mendapat banyak keberkatan yang sempurna dan rahmat dari Tuhan mereka, dan mereka itulah orang-orang yang mendapat petunjuk" Al-Baqarah (2):155-157

Saya hanya mendengarkan sebagian ceramah AA Gym di radio pada hari Senin yang lalu. AA Gym menyampaikan bagaimana cara menyikapi ujian atau cobaan Allah SWT. Tindakan pertama yang dilakukan adalah bertaubat dan memohon ampun pada Allah SWT, selanjutnya bersabar. Bila taubat dilakukan dengan sesungguhnya, insya Allah, akan ada perubahan diri yang dahsyat ...perubahan diri menjadi lebih baik.

Ya Allah jadikanlah kami termasuk ke dalam golongan hamba-Mu yang bertaubat dan bersabar ... amiiin.

1 komentar:

Iwan (black art).... mengatakan...

Mas Antoni yang baik....
sy baru bikin blog nih,trus saya g bisa masukin gambar k dalam tulisan di blog itu.Makanya saya minta petunjuknya dari mas antoni,gimana cara nya? trimakasih banyak ya mas... o ya kalo bisa petunjuknya kirimin ke alamat email ni: iwanfork@yahoo.co.id